Lirik dan Kunci Gitar Koes Plus - Kembali Ke Jakarta
Intro : F C F C
F C F C
Di sana rumahku dalam kabut biru
Bb C F C7
Hatiku sedih di hari Minggu
F C F C
Di sana kasihku berdiri menunggu
Bb C F F7
Di batas waktu yang telah tertentu
REFF:
Bb C Dm Bb
Ke Jakarta aku kan kembali
Bb C F
Walaupun apa yang kan terjadi
Kembali ke : REFF
Musik : F C F C
F C F C
Pernah ku alami hidupku sendiri
Bb C F C7
Temanku pergi dan menjauhi
F C F C
Lama ku menanti ku harus mencari
Bb C F F7
Atau ku tiada dikenal lagi
Kembali ke : REFF (2x)
Musik : F C F C
Posting Komentar untuk "Lirik dan Kunci Gitar Koes Plus - Kembali Ke Jakarta"